Hymne Apoteker Indonesia
- At December 11, 2010
- By Yori Yuliandra
- In Blog, Indonesiana, Think Arts, Think Pharmacy
19

Lagu Hymne Apoteker Indonesia
By: Sjahrir Hannanu
Arr: Muhammad Iffan Hannanu
First uploaded by: Yori Yuliandra
Lagu Hymne IAI ini pertama diperkenalkan dalam acara Kongres Ilmiah XVIII dan Rapat Kerja Nasional yang saya ikuti pada tahun 2010, (Makassar, 10-12 Desember 2010)
Berikut adalah lirik lengkapnya
Dirimu terbit bagai mentari
Bersinar terang pancarkan citra
Darimu terharap insan IAI
Berpadu satu membangun bangsa
Dikau apoteker Indonesia
Majulah emban tugas nan mulia
Jadikan hardirmu jati dirimu
Tegakkan cita kemanusiaanDikau pejuang abdi profesi
Ikhlas senyum dalam karyamu
Cerminkan Bhinneka Tunggal Ika
Apoteker Indonesia
Launching Hymne Apoteker Indonesia
Download Hymne IAI
Anyway, kualitas suara pada video di atas memang kurang bagus karena gambar tersebut diambil hanya menggunakan pocket kamera. Bagi yang ingin mendapatkan file mp3 dengan kualitas yang bagus dan bersih, silahkan unduh (ukuran file 7 MB). Lagu ini senantiasa diputar dan dinyanyikan bersama pada kegiatan-kegiatan resmi IAI. *Thanks to PP IAI who sent me the file.
Khusus untuk musisi yang membutuhkan notasi musiknya, silakan download pada tautan berikut. Catatan: file diperoleh langsung dari blog pencipta lagunya
- Download notasi angka lengkap Hymne IAI
- Unduh notasi balok Hymne IAI (intro)
- Download notasi angkap Hymne IAI (soprano)
Update 2011
Pada video di bawah ini bisa dilihat piano version dari Hymne IAI yang dimainkan langsung oleh composer-nya. Lirik beserta notasi musiknya bisa didownload di sini *Thanks to Pak Sjahrir Hannanu
- ITalk Episode 2: Belajar di Negeri Kangguru dengan Beasiswa - April 20, 2021
- Solid Dispersions of Famotidine: Physicochemical Properties and In Vivo Comparative Study on the Inhibition of Hyperacidity - August 9, 2020
- Menjadi “orang kimia” itu… (Refleksi satu tahun penelitian kimia farmasi) - March 7, 2020
Tweets that mention Hymne Apoteker Indonesia « Yori Yuliandra | think like a learner -- Topsy.com
[…] This post was mentioned on Twitter by Erli Susanti Suechan, Yori Yuliandra. Yori Yuliandra said: Hymne Apoteker Indonesia: http://wp.me/pILsX-ml […]
rahmawati ss
waaaa kita sudah punya Hymne….. đŸ™‚
deady
hidup apoteker indonesia!
jangan sampe salah racik ya
huehehehe
Julio Eiffelt R R
Aalamualaiukum..,
Lama tak singgah
Agriculture National Anthem.., have u heard bfore old Brother?
Lets hear..,
Dina Aprilia
uwaa…
saya baru tau ini….
sama ga yah ama hymne guru??? *linglung*
Diana Serlahwaty
Saya tidak bisa terus download hymne IAI
bisa kirim ke amail saya????
Tks
yoriyuliandra
Silahkan download di sini. *klik aja đŸ™‚
Diana Serlahwaty
Waktu di Makassar saya hadir di Kongres Ilmiah XVIII dan Rakernas IAI 2010….hanya saja saat Hymne IAI dikumandangakan…kami tidak bisa ikut menyanyikan…Karena baru pertama kali dikumandangkan oleh Paduan Suara Univ. Hasanudin..ga ada teks liriknya pula…
Syaiful
Assallamualikum, saya sangat minta tolong mohon dibantu untuk dikirimkan brosur Kongres Ilmiah dan Rakernas IAI di Makassar 10-11 Des 2010. Mohon dibantu untuk di scan & kirimkan ke alamt email saya ya ?
Terima kasih sebelumnya dan mohon dibantu.
yoriyuliandra
Wa’alaykumussalam…
download aja ya, informasi lengkapnya ada di website IAI pusat.
Klik di sini
dhila13
mas yorriii…. ayo dong dicheck http://dhila13.wordpress.com/2010/12/14/salam-dari-pak-tauhid-pengumuman-tasbih-1432-h/
mas yori menang lho.. berhasil dapet bukunya… pliz ya konfirmasi đŸ™‚
Rina
Assalamu’alaikum,,sudah lama tak singgah ke sini
wahh..ada hymne apoteker ya
aakdedy
INDONESIA IT’S OK
sjahrir hannanu
Wah… sudah dimuat Hymnenya. Kalau mau Dload versi pianonya, bisa buka di youtube : hymne iai.
Salam buat Anda Apoteker Indonesia.
yoriyuliandra
Terima kasih Pak atas kunjungannya…
Hymnenya bagus, arransemennya juga tak kalah menarik…
Ditunggu Mars IAI-nya Pak
robb
Apakah ada partitur notasi yang 4 suara?
nut
bs ksh not arr SATB nya ga??… thx..
Om Sjahrir
Notasi 4 suara sudah saya kirim ke sekreteriat iai pusat, tapi boleh lihat di http://www.limpo50.wordpress.com
lisa
lagunya bagus…