Rokok: hantu kesehatan global
Beberapa waktu yang lalu, saya ditawari untuk diwawancara oleh salah satu majalah/mading kampus terkait dengan rokok. Tanpa berpikir lebih lama, “yes, I’m in”. Dan akhirnya, published…
Anyway, tentang rokok selalu saja banyak yang bisa dibicarakan, baik itu sekedar celotehan saja, perspektif, personal overview, atau mungkin tawaran solusi. Di blog ini saja, saya sudah menulis beberapa kali tentang rokok. Mau baca, klik di sini. Nggak mau baca tulisan lama, baca tulisan ini aja. Yuk scroll down…
Read More»YouTube, Kok Bisa?
- At November 18, 2015
- By Yori Yuliandra
- In Blog, Indonesiana, Think Computer
3
Saya tidak sedang membahas mengapa YouTube, sebuah website video-sharing *tauLahYa*, bisa ada dan memberikan informasi dengan cakupan yang sangat luas. Bukan, bukan. Saya sedang membahas salah satu YouTube Channel yang menurut saya sangat layak untuk dipromosikan karena konten yang bermanfaat yang disajikan di dalam saluran tersebut.
By the way, saya sudah mengaktifkan channel YouTube saya sejak beberapa tahun yang lalu. Meskipun saya bukan vlogger (istilah untuk blogger yang “ngeblog” video di YouTube), tapi saya tetap mengaktifkan channel tersebut sehingga saya dapat berlangganan channel tertentu yang bagus dalam perspektif saya. Naaah, salah satu channel yang worth-subscribe adalah channel Kok Bisa. Kok bisa? Iya, karena konten video yang disediakan sangat informatif dan menarik dari berbagai sudut pandang.
Read More»Kemandirian bahan baku obat: kapan?
Ketahanan bangsa dalam bidang kesehatan sangat ditopang oleh kemampuannya dalam memproduksi sendiri obat-obatan. Anyway, kita di Indonesia saat ini memiliki sekitar 200 industri farmasi untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Awalnya saya kira jumlah itu lumayan cukup, atau setidaknya kurang-kurang dikit lah. Namun saya mendadak kaget ketika dikasih tau bahwa India memiliki 100.000 industri farmasi, sedangkah China punya tiga kali lipat: 300.000 industri farmasi. Saatnya bilang wow…
Tahukah anda bahwa 95% dari komponen obat yang diproduksi di Indonesia adalah berasal dari impor?
Setidaknya informasi di atas adalah beberapa hal yang saya peroleh pada sidang hari pertama acara Kongres Ilmu Pengetahuan Nasional XI yang dilaksanakan oleh
Read More»